Pertama Kali Curi Motor, Tak Sempat Dijual Keburu Tertangkap

- 11 September 2020, 19:12 WIB
Pria asal Banyuwangi nekat curi motor dengan kunsi palsu dan belum menikmati hasilnya karena keburu diamankan petugas Polresta Denpasar , Kamis 10 September 2020
Pria asal Banyuwangi nekat curi motor dengan kunsi palsu dan belum menikmati hasilnya karena keburu diamankan petugas Polresta Denpasar , Kamis 10 September 2020 /shira ade/Dok Polresta Denpasar

INDOBALINEWS - Lagi-lagi keterbatasan ekonomi menjadi alasan pelaku pencurian nekat menggasak sebuah sepda motor yang diparkir di halaman kos korban.

Begitu juga yang diungkapkan BS, pria asal Banyuwangi ini saat diinterogasi petugas Polresta Denpasar mengaku demi menyambung hidup ia nekat berbuat melanggar hukum.

Baca Juga: Pohon Tumbang Nyawa Melayang di Buleleng Bali

Bahkan, BS juga ternyata belum sempat menjual motor yang dicurinya untuk memenikmati hasil curiannya karena keburu digelandang polisi ke Mapolresta Denpasar untuk mempertanggungjawabkan  perbuatannya.

Baca Juga: Pilwali Denpasar Bali, Jumlah Pemilih 2020 Turun

Menurut Kasat Reskrim Polresta Denpasar Kompol I Dewa Putu Gede Anom Danujaya, S.H., S.IK., M.Hseperti yang dikutip oleh indobalinews.com Jumat 11 September 2020, kejadian ini terjadi di sebuah rumah kos di Jalan.kebo Iwa Utara.

Baca Juga: Belajar Dari Kasus Reza, Narkoba Bisa Bikin Bingung, Kejam Hingga Bunuh Diri

"Kejadiannya di rumah kos di Kebo Iwa Utara dengan korban seorang perempuan dengan berinisial LR berusia 45 tahun. Pelaku mencuri motor dengan menggunakan kunci palsu,"  ungkap Kompol Dewa Putu Gede Anom.

Baca Juga: Demi Bartahan Hidup, Nekat Curi Sapi Malam-malam Lewat Pos Siskamling di Bali, Akhirnya...

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x