Ketiduran Habis Sembahyang, 2 Pelinggih Ludes Terbakar

- 11 Desember 2020, 15:20 WIB
 Sisa-sisa dua pelinggih yang ludes terbakar di rumah Gede Oka Sarjana
Sisa-sisa dua pelinggih yang ludes terbakar di rumah Gede Oka Sarjana /Dok Humas Polres Badung

Baca Juga: FPI Jangan Sebar Klaim Berita, Bila Bohong Dapat dipidanakan, Kata Komisi III DPR

"Akibatnya atap dua pelinggih dari ijuk yaitu Ratu Meres dan Ratu Mujung ludes. Korban mengalami kerugian belum bisa diperkirakan," Kata Kapolsek Mengwi.

Ketika diselidiki di merajan korban tidak ada sambungan kabel listrik. Diduga kebakaran itu disebabkan api dupa dipakai sembahyang dan saat itu angin kencang. Kendati begitu, penyelidikan tetap dilakukan.(***)

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x