Tim Pengaman Pilkada Tabanan Bali, Wajib Netral & Dilarang Selfie dengan Balon

- 4 September 2020, 14:07 WIB
Polres Tabanan bersama TNI bersinergi mengamabkan pelaksanaan Pilkada. Tim pengamanan diamanatkan untuk menjalankan SOP kesehatan dan mematuhi ketetapan yang ada di antaranya adalah menjaga netralitas dan dilarang berswa foto dengan para bakal calon, kecuali foto pengamanan
Polres Tabanan bersama TNI bersinergi mengamabkan pelaksanaan Pilkada. Tim pengamanan diamanatkan untuk menjalankan SOP kesehatan dan mematuhi ketetapan yang ada di antaranya adalah menjaga netralitas dan dilarang berswa foto dengan para bakal calon, kecuali foto pengamanan /shira ade/Dok Polres Tabanan

Apel gabungan diikuti oleh anggota Polres Tabanan yang tersprint dalam Operasi Mantap Praja Agung 2020 Polres Tabanan dan personil Kodim 1619 Tabanan. Apel juga dihadiri oleh Dan Ramil 01/Kodim 1619 Tabanan Kapten Infantri I Wayan Supardi mewakili Dandim 1619 - Tabanan, para perwira Kodim 1619 Tabanan dan Polres Tabanan.

Baca Juga: Kasus Narkoba Bali Meningkat, 71 Pelaku Ditangkap Dalam Setengah Bulan

Sementara Kapten Infantri I Wayan Supardi mewakili Dandim di 1619 Tabanan juga menyampaikan hal yang sama kepada anggota Kodim 1619 Tabanan agar tetap menjaga sinergitas TNI POLRI. Mari laksanakan tugas pengamanan bersama sama dengan tetap berpedoman pada protokol kesehatan, kata Kapten Infantri I Wayan Supardi.

 

Di tampat berbeda, sebagai rangkaian dari pentahapan Pilkada serentak untuk Kabupaten Tabanan, Jumat tanggal 4 September 2020 Polres Tabanan melakukan pengamanan di KPU Tabanan.

Baca Juga: Ini Cara Atasi Anak Demam di Masa Pandemi

Saat itu berlangsung pendaftaran Calon Bupati dan wakil Bupati Tabanan pasangan DR Komang Gede Sanjaya, S.E M.M dan I Made Edi Wirawan, S.E., ( paket Jaya - Wira)
yang diusung PDIP Tabanan di Kantor KPU Kabupaten Tabanan.

Dari kegiatan tersebut Polres Tabanan melakukan pengamanan di Kantor KPU Kabupaten Tabanan yang dipimpin langsung oleh Kapolres Tabanan AKBP Mariochristy PS Siregar S.I.K.

Polres Tabanan bersama TNI bersinergi mengamabkan pelaksanaan Pilkada. Tim pengamanan diamanatkan untuk menjalankan SOP kesehatan dan mematuhi ketetapan yang ada di antaranya adalah menjaga netralitas dan dilarang berswa foto dengan para bakal calon, kecuali foto pengamanan
Polres Tabanan bersama TNI bersinergi mengamabkan pelaksanaan Pilkada. Tim pengamanan diamanatkan untuk menjalankan SOP kesehatan dan mematuhi ketetapan yang ada di antaranya adalah menjaga netralitas dan dilarang berswa foto dengan para bakal calon, kecuali foto pengamanan Dok Polres Tabanan

Baca Juga: Bersih-bersih Pantai Kuta, Barakuda Bali Ubah Citra Anak Kolong 

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x