NTB Siapkan Hotel Karantina, bagi 1.000 Kru dan Pembalap World Superbike

- 22 Oktober 2021, 21:30 WIB
Ilustrasi ajang Wolrd Superbike yang akan digelar di Sirkuit Mandalika.
Ilustrasi ajang Wolrd Superbike yang akan digelar di Sirkuit Mandalika. //Instagram/@sirkuitmandalika

Implementasinya di lapangan, Fikri melanjutkan, kita akan melakukan pengawalan secara ketat bersama tim Satgas Covid-19 ini.

"Memperkuat penerapan protokol kesehatan secara ketat adalah kewaspadaan nomor satu," jelasnya.

Baca Juga: Mengenal Bentuk Perkawinan Di Bali

Sebagai contoh, tambah Fikri, dari penonton saja, kalau tidak memiliki sertifikat vaksin dan telah melakukan swab yang hasilnya negatif, tentu tidak akan bisa memasuki arena Sirkuit.

"Itu adalah syarat mutlak, yang berlaku bagi setiap orang yang akan memasuki Pertamina Mandalika International Street Circuit," jelasnya. Selain itu, katanya, semua penonton harus menggunakan aplikasi PeduliLindungi.

Baca Juga: Kick Off Meeting AIHSP dan Dinkes Bali: Komunikasi Publik Krisis Covid

"Penggunaan aplikasi PeduliLindungi juga akan diterapkan disetiap perkantoran dan pusat-pusat perbelanjaan seperti mal," demikian Fikri. ***

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x