Syarat Bahagia yang Utama Sebenarnya Apa? Simak Menurut Ustad Dr.Adi Hidayat

- 22 Januari 2024, 10:12 WIB
Ilustrasi-bahagia menikmati hari
Ilustrasi-bahagia menikmati hari /Karawangpost/Foto/Pixabay-Shad0wfall

INDOBALINEWS - Bahagia selalu menjadi impian semua manusia di dunia ini namun bahagia merupakan suatu hal yang tidak bisa diukur seberapa panjang dan seberapa besar bahagia itu.

Bahagia adalah teka-teki yang kadang muncul kadang hilang sehingga kebahagiaan ini selalu menjadi hal yang paling di cari oleh manusia.

Dalam kamus KBBI kebahagiaan adalah suatu keadaan pikiran atau perasaan kesenangan, ketentraman hidup secara lahir dan batin yang maknanya adalah untuk meningkatkan
Visi diri.

Baca Juga: Ini Kronologi Duel Jalanan di Kawasan Lampu Merah Kerobokan, Berawal dari Aksi Ugal Ugalan di Jalan

Definisi bahagia adalah sebuah keadaan emosional yang positif dan ditandai dengan perasaan senang, gembira, dan terpenuhi.

Dilansir dari Akun Tik-Tok: @ @saturnus096 memiliki pengikut sebanyak 280,4rb dan disukai 21jt pengguna Tik-Tok terkait Syarat bahagia yang utama sebenarnya apa? simak menurut ustad Dr.Adi Hidayat. Lc., M.A. sebagai berikut dalam ceramah singkat potongan video Tik-Tok yang di upload oleh akun : @saturnus096 yakni : "Syarat utama kebahagiaan itu ternyata bukan materi dunia bukan uang, bukan kedudukan, bukan kemewahan Al-qur'an surah kedua Al-Baqarah diakhir ayat 189 : tingkatkan taqwamu kepada Allah S.W.T supaya engkau cepat bahagia". Ujar ustad Adi Hidayat.

Baca Juga: 10 Pesepak Bola yang Pernah Tersangkut Kasus Obat-Obatan Terlarang

Bilal itu uangnya lebih sedikit dibanding Syaidina Ustman bin Affan tapi bahagia bayangkan bilal hanya Adzan tiap hari adzan tapi hiduonya bahagia ditawari sepeninggal nabi memjadi hakim agung hartanya banyak uangnya banyak rumahnya megah hidupnya mewah bilal kemudian pergi bersembunyi supaya tidak menjadi hakim agung bersembunyi untuk mempertahankan sanad adzannya dari nabi sallahu allahi wasallam jadi ternyata kemewahan itu beluk tentu mendatangkan kebahagiaan tapi ketaqwaan sudah pasti menjamin kebahagiaan pasti bisa kita raih". Tutupnya lagi.*

Sumber : Akun Tik-Tok : @saturnus096

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: TikTok @saturnus096


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x