Cek Kelebihan Produk Produk Baru ASUS, Termasuk Lebih Melindungi Data dari Malware dan Phishing

- 29 Maret 2024, 18:36 WIB
Dua produk baru ASUS ditampilkan dalam ASUS Business Upgrade to Incredible with Intel vPro® di Hotel Aston Denpasar Jumat 29 Maret 2024.
Dua produk baru ASUS ditampilkan dalam ASUS Business Upgrade to Incredible with Intel vPro® di Hotel Aston Denpasar Jumat 29 Maret 2024. /Shira Indobalinews

INDOBALINEWS - ASUS kembali menghadirkan produk barunya laptop dan PC desktop bisnis dengan sejumlah keunggulan.

Mulai dari laptop bisnis ExpertBook B5 OLED dan B6 Flip hingga desktop PC
ExpertStation D900.

Didukung Intel vPro yang memaksimalkan efisiensi dan keamanan dalam manajemen IT melalui perangkat komputasi terbaru ASUS yang didukung Convertible Workstation Powerful:

ExpertBook B6 Flip merupakan convertible mobile workstation pertama di Dunia yang ditenagai chip grafis NVIDIA Quadro RTX.

Baca Juga: Bursa Transfer Pemain Liga 1: David da Silva Berpeluang Out dari Persib Bandung, Dua Klub Ini Siap Tampung

Sementara laptop Bisnis dengan Layar OLED: ExpertBook B5 OLED hadir sebagai laptop bisnis dengan layar OLED sehingga dapatkan menampilkan kualitas visual terbaik.

Expert center D9 SFF merupakan desktop PC yang ringkas dan dibekali hardware powerful untuk memenuhi semua kebutuhan komputasi dan meningkatkan produktivitas bisnis dengan disain minimalis dan produktivitas maksimal.

Menurut Aldy Ramadiansyah, Country Commercial Product Marketing ASUS Indonesia,  jajaran perangkat komputasi terbaru yang diperkenalkan ASUS ini didukung oleh platform Intel vPro.

"Perangkat komputasi tersebut mulai dari convertible mobile workstation pertama di dunia dengan chip grafis NVIDIA Quadro RTX yaitu ExpertBook B6 Flip, laptop bisnis dengan layar OLED yaitu ExpertBook B5 OLED, serta desktop PC minimalis ExpertCenter D9, " ujar Aldy dalam acara ASUS Business Upgrade to Incredible with Intel vPro® di Hotel Aston Denpasar Jumat 29 Maret 2024

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x