Apa itu Cacar Monyet? Berikut Asal mula, Penularan Hingga Gejalanya

- 1 November 2023, 13:04 WIB
Ilustrasi pasie  kasus Cacar Monyet. Begini asal mula, penyebab dan gejalanya.
Ilustrasi pasie kasus Cacar Monyet. Begini asal mula, penyebab dan gejalanya. /Antara/

Baca Juga: Resmi, Glorious Dari Weird Genius dan LTZ Jadi Lagu Resmi Piala Dunia U17

Gejala Yang Dialami Pada Penderita Cacar Monyet

Gejala yang disebabkan oleh cacar monyet mirip dengan gejala cacar air, akan tetapi lebih ringan. Yang membuatnya berbeda, cacar monyet menyebabkan pembengkakan pada kelenjar getah bening, sedangkan cacar air tidak.

Masa inkubasi penyakit ini bisa dalam beberapa minggu, tapi bisa terjadi pada 1-21 hari setelah terkena. Gejalanya akan bertahan dari 2-4 minggu dan bahkan bisa lebih bagi orang yang kekebalan tubuhnya sedang menurun.

Berikut gejala-gejala yang dimaksud:

1. Ruam

2. Sakit kepala

3. Demam akut kurang lebih 38,5 derajat celcius

4. Sakit tenggorokan

5. Nyeri otot

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah