BRI Liga 1: Duel Klasik Persebaya vs Persija Warnai Hari Valentine 2022

- 14 Februari 2022, 14:02 WIB
Duel klasik Persebaya vs Persija akan berlangsung hari ini pukul 20.45 WIB di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali
Duel klasik Persebaya vs Persija akan berlangsung hari ini pukul 20.45 WIB di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali /Instagram @liga1match

Baca Juga: Bappebti Awasi Ketat Pasar Aset Kripto, Warga yang Ingin Investasi Diimbau Pilih yang Jelas dan Legal

 

Situasi yang dialami oleh Persebaya dalam 3 pertandingan terakhir tidak lepas dari badai COVID-19 yang sedang melanda BRI Liga 1 2021/2022. Tim-tim kontestan banyak yang sulit menemukan konsistensi karena komposisi tim hampir selalu tidak lengkap.

 

Persebaya sudah kehilangan tujuh poin dalam tiga laga terakhir. Jika memenangi tiga laga itu, seharusnya mereka kini bisa mengungguli Arema. Tapi, tantangan situasi saat ini memang tak mudah karena selalu ada pemain yang positif terpapar COVID-19.

 

Situasi mirip dialami oleh Persija. Pelatih kepala Sudirman, yang masih menjabat sebagai caretaker, juga belum pulih sepenuhnya setelah dinyatakan positif COVID-19. Macan Kemayoran kemungkinan akan ditemani pelatih kiper Ahmad Fauzi.

Baca Juga: Sebut Wayang Haram dan Lebih Baik Musnah, Ustaz Khalid Basalamah Akan Dilaporkan ke Polisi

 

Sudirman sempat mendapat perawatan di rumah sakit setelah dinyatakan positif COVID-19 karena tingkat kesadarannya menurun. Kabarnya, dia kini sudah bisa berkomunikasi dengan tim dan diharapkan bisa memberikan instruksi lagi.

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah