Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini: Ada Duel Panas Persebaya Surabaya vs Arema

- 23 Februari 2022, 08:30 WIB
Logo BRI Liga 1 Indonesia musim 2021-2022
Logo BRI Liga 1 Indonesia musim 2021-2022 /Instagram @liga1match

Setelah sukses menahan imbang pemuncak klasemen Arema FC dengan skor 1-1 pada pekan ke-24, mereka kembali tampil tidak konsisten karena kalah 0-1 dari Madura United serta 0-1 dari Persebaya Surabaya.

 

Barito Putra vs Persija Jakarta

Barito Putera sedang dalam tren positif. Tiga kemenangan beruntun diraih saat melawan PSIS Semarang, Persipura Jayapura, dan teranyar membekuk Persela Lamongan.

Namun, bukan berarti Laskar Antasari di atas angin. Pasalnya, persaingan di papan bawah sangat ketat, dan jika tak konsisten, Barito bisa saja kembali ke zona degradasi.

Di sisi lain, Persija Jakarta juga tidak buruk. Mereka meraih lima poin di tiga pekan ini, setelah mengimbangi Arema FC dan juga Persebaya Surabaya, lalu menang dari Persik Kediri.

Persija juga mampu mencetak enam gol dari tiga laga, tiga gol dari sosok Makan Konate, ditambah dua gol dari Marko Simic, dan satu lainnya dari sosok Irfan Jauhari.

Hal ini menegaskan Barito Putera maupun Persija cukup produktif di Liga 1 2021-22.

Baca Juga: Moto GP 2022: Penonton Jangan Khawatir Kehabisan Hotel, Masih Tersedia 7.978 Kamar di Lombok

 

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah