Kanwil Kemenkumham Bali Dorong Kerjasama dan Pemantauan Kekayaan Intelektual Pengelolaan Royalty

- 14 Agustus 2023, 21:03 WIB
Kerjasama Pemantauan dan Kerjasama di Bidang Kekayaan Intelektual dengan mengangkat tema “Peran Lembaga Manajemen Kolektif Nasional Dalam Penyelenggaraan Pengelolaan Royalty Berdasarkan Permenkumham Nomor 9 Tahun 2022” bertempat di Discovery Kartika Plaza Hotel, Senin 14 Agustus 2023.
Kerjasama Pemantauan dan Kerjasama di Bidang Kekayaan Intelektual dengan mengangkat tema “Peran Lembaga Manajemen Kolektif Nasional Dalam Penyelenggaraan Pengelolaan Royalty Berdasarkan Permenkumham Nomor 9 Tahun 2022” bertempat di Discovery Kartika Plaza Hotel, Senin 14 Agustus 2023. /Dok Kanwil Kemenkumham Bali

Baca Juga: 'Yenny Wahid dan Cak Imin Islah, Kunci Mengembalikan Kebesaran PKB'

“Kanwil Kemenkumham Bali juga menyerahkan 7 (tujuh) sertifikat kepada Pusat Perbelanjaan yang sudah berhasil di verifikasi dan ditetapkan sebagai Pusat Perbelanjaan berbasis Kekayaan Intelektual yaitu 5 (lima) berupa Perpanjangan dan 2 (dua) pusat perbelanjaan yang baru ditetapkan sebagai Pusat Perbelanjaan berbasis Kekayaan Intelektual,” kata I Wayan Redana.

Kegiatan Kerjasama Pemantauan/Pengawasan di Bidang Kekayaan Intelektual menghadirkan sejumlah narasumber termasuk dari Kepolisian Daerah Bali, Lembaga Manajamen Kolektif Nasional dan koordinator pada Direktorat Jenderal Kekakayaan Intelektual.***

 

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah