AMSI Bali Serukan Ormawa Ambil Peran Menjadi Agen Pencegahan Hoaks

- 27 April 2024, 15:35 WIB
Ketua AMSI Bali, Dr. I Nengah Muliarta, S.Si., M.Si., saat menjadi narasumber pada Sabtu (27/4/2024) dalam kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan dan Manajemen Mahasiswa (LKMM)
Ketua AMSI Bali, Dr. I Nengah Muliarta, S.Si., M.Si., saat menjadi narasumber pada Sabtu (27/4/2024) dalam kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan dan Manajemen Mahasiswa (LKMM) /Dok. Humas Unwar

Baca Juga: Dispar Bali Sidak Destinasi Wisata, 'Masih Ditemukan Wisman tak Mengetahui Penerapan Pungutan Wisman'

Ia menambahkan Ormawa juga dapat mengadakan kegiatan edukasi dan pelatihan bagi mahasiswa lain terkait literasi digital dan kemampuan memverifikasi informasi. Membangun kesadaran mahasiswa akan bahaya penyebaran hoaks dan pentingnya menyebarkan informasi yang benar. Dengan peran-peran tersebut, ormawa dapat berkontribusi secara aktif dalam mencegah penyebaran hoaks dan menjaga integritas informasi di lingkungan kampus.***

Halaman:

Editor: Saifullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah