Salam Dari Binjai, Paris Pernandes Taklukkan Jeckson Karmela Peraih Medali Emas Pon Papua

- 28 Februari 2022, 09:13 WIB
Tangkapan layar penyerahan sabuk juara pada Paris Pernandes dalam laga tinju Holywings Sport Show  yang ditayangkan Net TV, Minggu 27 Februari 2022
Tangkapan layar penyerahan sabuk juara pada Paris Pernandes dalam laga tinju Holywings Sport Show yang ditayangkan Net TV, Minggu 27 Februari 2022 /Youtobe Net TV


INDOBALINEWS – Paris 'Salam dari Binjai' Pernandes tampil ganas di ring dan berhasil memenangkan duel tinju melawan Jekson Karmela dalam laga tinju Holywings Sport Show.

Pertarungan ini disiarkan di NET TV mulai pukul 20.30, Minggu 27 Februari 2022.

Paris menjelma jadi bintang media sosial pada 2021 saat aksinya memukul pohon pisang viral di dunia maya. Aksi tersebut mengundang decak kagum dari banyak orang.

 

Baca Juga: Nyepi 2022 di Bali, Layanan Data Seluler dan IPTV Dimatikan: Ini Jadwalnya

 

Keganasan Paris saat merobohkan pohon pisang bisa ia tunjukkan di ring tinju dalam duel lawan Jekson Karmela. Jekson adalah peraih medali emas PON untuk olahraga muaythai.

Paris menampilkan kombinasi pukulan beruntun yang dahsyat sedangkan Jekson juga menunjukkan dirinya piawai dalam bertinju.

Kedua petarung terus saling tukar pukulan hingga ronde keempat usai. 

 

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x