Cegah Balap Liar Sekelompok Anak Muda yang Tengah Nongkrong Dibubarkan Polisi

- 20 Desember 2021, 09:34 WIB
Personel Polsek Mengwi, Bading Bali tengah mengedukasi anak muda yang tengah nongkrong untuk bubar pulang ke rumah masing masing guna mencegah balap liar, Minggu 19 Desember 2021.
Personel Polsek Mengwi, Bading Bali tengah mengedukasi anak muda yang tengah nongkrong untuk bubar pulang ke rumah masing masing guna mencegah balap liar, Minggu 19 Desember 2021. /Dok Humas Polres Badung Bali

Selama patroli Unitsamapta menemukan anak - anak muda yang nongkrong di seputaran kawasan Obyek Wisata Taman Ayun.

"Karena sudah melewati jam malam kami himbau dan bubarkan suruh pulang ke rumahnya masing masing, untuk mencegah terjadinya kejahatan jalanan dan balapan liar, "tegas Wayan Nitha.

Baca Juga: Presiden Venezuela: Indonesia Salah Satu Negara Ekonomi Kuat di Dunia

Ia juga mengimbau masyarakat untuk bersama-sama menjaga kamtibmas menjelang diselenggaraakannya KTT G.20 di Nusa Dua Bali pada bulan Oktober 2022 yang akan datang.

"Mari jaga situasi kamtibmas dilingkungan masing masing supaya tetap kondusif, sehingga tidak menciderai kepercayaan Dunia terhdap Bali sebagai tuan rumah dalam penyelenggaraan KTT G.20," tutup Aiptu I Wayan Nitha.***

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah