Apa Itu WOO Networks yang Ada di Market Indodax?

- 3 Juli 2022, 17:17 WIB
WOO Networks merupakan sebuah jaringan likuiditas dalam yang telah ter-likuiditas serta terinkubasi.
WOO Networks merupakan sebuah jaringan likuiditas dalam yang telah ter-likuiditas serta terinkubasi. /

INDOBALINEWS - WOO networks merupakan sebuah jaringan likuiditas dalam yang telah ter-likuiditas serta terinkubasi. Jaringan ini melibatkan pedagang, bursa, institusi, serta platform DeFi yang menggunakan akses demokratis mengenai sistem likuiditas terbaik di kelasnya. Selain itu, beberapa faktor lain yang terlibat di dalamnya seperti eksekusi, perdagangan, serta strategi yang berhubungan secara langsung dengan biaya lebih rendah. Atau bahkan tidak memiliki nilai sama sekali, alias 0.

Jaringan ini menawarkan sebuah pertukaran, secara terpusat juga terdesentralisasi dalam sebuah bagian yang ada di jaringan likuiditas WOO X (CEX). Jaringan ini memungkinkan biaya perdagangan menjadi relatif rendah, ruang kerja yang mampu Anda sesuaikan dengan kebutuhan, serta keinginan, maupun peluang tingkat likuiditas yang dalam.

Penggunaan jaringan ini menawarkan model pembuatan pasar secara proaktif sintetis baru, yang menyerupai skala pesanan bursa tradisional. Penggunaan platform ini, dapat sebagai sarana perdagangan yang bersifat menukar, mendapatkan, serta mempertaruhkan WOO, sebagai token asli proyek. Untuk mendapatkannya, Anda dapat melakukan transaksi menggunakan kartu kredit, debit, maupun melakukan penukaran menggunakan mata uang kripto jenis lainnya. WOO ini juga bisa Anda gunakan sebagai pembayaran WOOFi.

Apa yang Disebut dengan WOO Networks?
Jaringan WOO atau WOO networks ini, merupakan sebuah jaringan likuiditas yang penting, karena menghubungkan antara pedagang, bursa, institusi, serta platform perdagangan yang disebut sebagai DeFi. Jaringan ini akan memberikan sebuah akses secara utuh dan menyeluruh kepada likuiditas pasar, eksekusi perdagangan, maupun strategi yang menghasilkan biaya lebih ekonomis.

Secara garis besar, WOO networks ini merupakan sebuah jaringan likuiditas yang mendalam dan menghubungkan antara pedagang, bursa, serta institusi, serta platform akses demokrasi pada likuiditas terbaik yang ada di kelasnya. Selain itu, jaringan ini juga mencakup perihal eksekusi perdagangan, maupun strategi yang dapat menghasilkan sesuatu dengan biaya jauh lebih rendah atau bahkan yang bernilai 0.

WOO networks ini telah diinkubasi oleh sebuah perusahaan perdagangan multi strategi, yaitu Kronos Research, yang telah secara spesialis bergerak dalam pembuatan pasar, arbitrase, CTA, serta perdagangan skala besar. Rata-rata penjualan yang dihasilkan oleh perusahaan ini, sekitar $ 5-10 miliar volume di seluruh bursa perdagangan mata uang digital.

Bagaimana Cara Beli Woo Network?
Untuk memiliki coin woo dalam pair IDR, anda bisa download platform aplikasi bitcoin indodax.com

Secara Garis Besar, Ini Alasan yang Membuat WOO Network Unik
Dewasa ini, keseluruhan produk maupun layanan telah terhubung antara ritel, institusi, ceFi, serta DeFi. Nah, berikut ini alasan mengapa Network WOO memang terlihat lebih unik daripada yang lainnya.

WOO X
Jenis WOO networks ini merupakan suatu platform perdagangan yang bebas biaya serta memberikan likuiditas maupun eksekusi yang terbaik di kelasnya terhadap pedagang profesional maupun institusional. Fitur ini telah disesuaikan sebagai kustomisasi sebuah ruang kerja.

Halaman:

Editor: M. Jagaddhita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x