Kiat Sukses Menjadi Disainer ala Samuel Wattimena

- 10 Februari 2023, 21:01 WIB
Perancang Busana Samuel Wattimena bersama Ketua Dekranasda Bali Putri Koster usai webina Bincang Mode di Jaya Sabha Denpasar Jumat 10 Februari 2023.
Perancang Busana Samuel Wattimena bersama Ketua Dekranasda Bali Putri Koster usai webina Bincang Mode di Jaya Sabha Denpasar Jumat 10 Februari 2023. /Dok Pemprov Bali

Pengelolaan karakter secara lokal akan menumbuhkan sebuah karakter 'local culture' dan jika dikelola dengan baik maka kita akan memiliki kualitas global.

Baca Juga: Ifan Nanda Berhasil Cetak Gol Perdana Bagi PSS Sleman, Seto Nurdiyantoro Bilang Begini

"Sehingga karya-karya kita akan mendapat perhatian dan pengakuan dan dunia, dan menanamkan jati diri bahwa "local is the new global," imbuhnya.

Dijelaskannya lagi kita berada di lumbung kreativitas tinggi sehingga jangan sampai mengolah kreativitas yang membuat kecilnya karakter dan kreativitas kita dalam berkarya.

'Pahami apa yang kita miliki di daerah kita sehingga bisa muncul, mengerti dan percaya diri dengan apa yang akan kita kerjakan,” tutur Sammy, panggilan akrab disainer ini.

Baca Juga: Konser Westlife: Penonton ICE BSD Histeris Saat 'Uptown Girl' Berkumandang

Menurut Sammy, budayaan adalah diplomasi dari kesenian daerah yang bisa kita tampilkan di mata dunia.

Kita juga harus tahu modal kreativitas kita ada dimana, dan didalam dunia kreasi dan didalam dunia kreativitas maka tidak akan ada rancangan yang sama antara satu dengan yang lainnya.

"Namun tanamkan semangat dan slogan tidak takut akan sebuah persaingan, karena sebuah karya akan muncul dengan sebuah dukungan dan gotong royong yang dikerjakan bersama-sama, yakni antara ahli tekstil, penenun, pembatik, koordinasi, kekuatan karakter karya yang dimiliki dan desainer," ungkapnya. 

Baca Juga: Menparekraf Optimistis Target Pembangunan Parekraf Dapat Segera Dituntaskan

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah