Fakta Menarik Negara Timor Leste hingga Merdeka

- 3 September 2020, 20:06 WIB
Ilustrasi Bendera Timor Leste/Chickenonline/Pixabay
Ilustrasi Bendera Timor Leste/Chickenonline/Pixabay /

Sempat Dijajah Portugis, Belanda hingga Jepang.

Melihat sejarah, Negara Timor Leste sempat dijajah Portugis pada tahun 1520 silam. Pada masa itu penjajahan yang terjadi di Timor Leste dikenal sebagai 'Timor Portugis'. Tak hanya Portugis, Negara Timor Leste sempat mendapatkan jajahan Belanda dan juga Jepang. Bahkan pada saat itu Portugis sempat memberikan bagian barat Timor Leste ke Belanda.

Sedangkan Negara Jepang, sempat menguasai Timor Leste pada 1942-1945. Hingga setelah Perang Dunia II usai, Portugis kembali menguasai Timor Lester hingga pada 1975. Pada 28 November 1975, Timor Leste mendeklarasikan kemerdekaan dari Portugis. (***)

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah