Tersangka Kasus Kematian Vina, Jadi Kuli Bangunan untuk Hilangkan Jejak selama 8 Tahun

- 23 Mei 2024, 09:05 WIB
Buronan 8 tahun kasus pembunuhan Vina dan Eki di Cirebon Pegi alias Perong tertangkap di Bandung menyamar menjadi kuli bangunan.
Buronan 8 tahun kasus pembunuhan Vina dan Eki di Cirebon Pegi alias Perong tertangkap di Bandung menyamar menjadi kuli bangunan. //X.com/@eradotid

Lebih lanjut, Jules mengatakan penyidik dari Ditreskrimum Polda Jabar akan bekerja secara maksimal pada kasus ini dan meyakinkan bahwa kasus ini akan diungkap secara transparan.

Baca Juga: Mau Beli Barang Lelang di Bank? Cek Cara Ikut Lelang di Bank

"Kami yakin kasus ini akan dapat kami selesaikan secepatnya mohon doanya tentunya terima kasih atas kepedulian seluruh masyarakat di Jawa Barat," ucapnya.

Polda Jabar juga mengimbau kepada tersangka yang masih buron untuk menyerahkan diri, serta memberikan peringatan kepada siapa saja yang berusaha menyembunyikan tersangka juga dapat diproses hukum. ***

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah