Memakai Masker Dilapisi Tisu, Perlukah?

- 18 September 2020, 18:25 WIB
Ilustrasi memakai masker/ Candid_Shots / Pixabay
Ilustrasi memakai masker/ Candid_Shots / Pixabay /

INDOBALINEWS – Masker merupakan hal yang wajib dikenakan saat bepergian. Ini berguna untuk memutus rantai penyebaran Covid-19.

Pakar kesehatan merekomendasikan pemakaian masker kain sebanyak tiga lapis untuk memberikan perlindungan hingga 90% terhadap penularan virus COVID-19.

Baca Juga: Tips agar Beras tidak Kutuan dan Cara Menghilangkan Kutu dalam Beras

Bagi mereka yang memilih untuk membuat masker sendiri, hal yang wajib diperhatikan adalah penggunaan jenis kain yag tepat sertan pemakaian yang tepat.

Banyak yang menggunakan pelapis seperti tisu pada masker dengan alasan beragam, salah satunya agar masker dapat terlapis dengan benar.

Baca Juga: 5 Barang Ini Bisa Membawa Sial dan Energi Buruk, Jangan Simpan di Rumah

Lalu apakah perlu menggunakan pelapis seperti tisu saat menggunakan masker? Berikut penjelasannya sebagaimana dikutip indobalinews.com dari laman Mantra Sukabumi. Jumat, 18 September 2020.

Menurut studi ilmiah, penggunaan masker tidak diperlukan lagi melainkan kata Prof. Wiku (Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19) pemakaian bahan tiga lapis yang dianjurkan.

Baca Juga: Black Ivory Coffee, Kopi Sisa Kotoran Gajah Seharga Rp1,4 Juta

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x