Danrem 163 Wira Satya Memaknai Hari Pahlawan Di Kondisi Pandemi

- 9 November 2020, 15:18 WIB
Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Husein Sagaf, S.H. memaknai Hari Pahlawan 10 November
Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Husein Sagaf, S.H. memaknai Hari Pahlawan 10 November /Dok Korem 163 Wira Satya

Baca Juga: Garda Pemuda Kawal PSP Tabanan Dikukuhkan, Nasdem Kawal Ketat Suara Rakyat

"Kita bisa menunjukkan bahwa kemerdekaan yang kita peroleh bukanlah perjuangan mudah dan harus kita pertahankan. Sikap kepahlawanan yang sejati dengan penuh patriotik telah mampu memberikan perlawanan yang sepadan kepada kolonial dan hasilnya sangat diakui," imbuhnya.

Baca Juga: Heboh Video Porno Mirip Wajahnya Jadi Trending, Gisel Asik Main Tiktok Bareng Gempi

Menurutnya di saat dengan segala kesusahan, keterbatasan, ada ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (AGHT), para pahlawan mampu berbuat terbaik dan maksimal yang diwariskan kepada kita saat ini. "Seyogyanya kita yang saat ini hidup dengan segala kemudahan walaupun tantangannya tidak juga ringan maka harusnya bisa berbuat sepadan dan lebih baik", ungkap Danrem.

Baca Juga: Viralnya Video Porno Mirip Gisel, Berdampak Pada Generasi Muda

"Selamat Hari Pahlawan semoga semangat Hari Pahlawan bisa memberikan motivasi bagi kita semua untuk menghadapi segala kesulitan yang ada termasuk dalam menghadapi COVID-19, dengan tanpa merasa lelah dan saling menyalahkan serta berharap pandemi ini cepat berlalu," tutupnya.(***)

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah