Klasemen Liga 1 Sengit, Persib Bandung Geser Persija Jakarta dan Bali United Usai Tundukkan Madura United

- 21 Januari 2023, 05:38 WIB
David da Silva berhasil cetak gol kemenangan Persib Bandung atas Madura United, Sabtu 21 Januari 2023
David da Silva berhasil cetak gol kemenangan Persib Bandung atas Madura United, Sabtu 21 Januari 2023 /Liga 1/

 

Baca Juga: Pelatih Arema FC Akui Waspadai Dua Pemain Asing PSIS Semarang, Mantan Bisa Membawa Luka Bagi Singo Edan

 

Sementara pada pertandingan lain, Bali United harus puas berbagi angka dengan PSM Makassar usai bermain imbang 2-2.

Berlaga di stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta Bali United sempat memimpin dengan skor 2-0 melalui gol yang dicetak Eber Mbesa dan Spasojevic, namun akhirnya PSM Makassar berhasil bangkit dan menyamakan kedudukan melalui Kenzo Nambu dan Yuran Fernandes.

Atas hasil ini, PSM Makassar masih tetap berada di puncak klasemen Liga 1 dengan mengumpulkan 38 poin, sementara Bali United melorot ke urutan 5 dengan perolehan 34 poin.

 

Baca Juga: Borneo FC Wajib Waspadai Statistik Barito Putera, Laskar Antasari Mainkan Rafael Silva dan Gustavo Tocantins

 

Bali United rawan kembali digeser Borneo FC jika berhasil memenangkan laga melawan Barito Putera sore nanti.

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal

Sumber: Liga 1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x