'Nickel For Better Future', Komitmen Sany Excavator Sukseskan G20

- 23 Juli 2022, 10:11 WIB
Foto: Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, H. Eddy Soeparno, S., MH., bersama Chief Marketing Officer PT. Sany Perkasa, Hery Yudianto, di Indonesia Nickel Summit 2022, Nusa Dua, Bali
Foto: Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, H. Eddy Soeparno, S., MH., bersama Chief Marketing Officer PT. Sany Perkasa, Hery Yudianto, di Indonesia Nickel Summit 2022, Nusa Dua, Bali /Dok Rifky

Sejak larangan ekpor digulirkan pada tahun 2020 lalu, Pemerintah menilai telah terjadi peningkatan investasi di industri logam dasar berbasis nikel.

Baca Juga: Saat Pandemi, Transaksi Belanja Online di Bali Meningkat 1,5 Kali Lipat

Namun demikian, penerapan larangan ekspor masih menemui sejumlah tantangan dalam pelaksanaannya, terutama soal tata niaga domestik.

Investasi yang memprioritaskan aspek-aspek environment, social, and governance (ESG) kini tengah menjadi tren. Bahkan, animonya terus meningkat di pasar modal, baik di dalam negeri maupun secara global. Tingkat ESG di Indonesia masih menjadi catatan, sehingga perlu dilakukan upaya- upaya khusus untuk memperbaikinya. ***

 

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x