Sampai Hari Ini, Kabupaten Lombok Timur O Persen Covid 19

- 7 Juli 2022, 18:58 WIB
Kabid Pencegahan  Pengendalian dan Penyakit dan Kesehatan Lingkungan (P3KL), pada Dinas Kesehatan Lombok Timur, NTB,  Budiman Satriadi, SKM, MM.
Kabid Pencegahan Pengendalian dan Penyakit dan Kesehatan Lingkungan (P3KL), pada Dinas Kesehatan Lombok Timur, NTB, Budiman Satriadi, SKM, MM. /Habib Indobalinews

Penerapan yang sederhana diterapkan di setiap PKM, dia menjelaskan, mengharuskan penggunaan masker bagi setiap pasien ataupun pengunjung yang menginginkan pelayanan di PKM.

Menurut dia, itu hanya langkah antisipatif saja, karena kelonggaran kemarin, kita tidak tahu, apakah pasien atau pengunjung itu pelaku perjalanan jauh atau tidak.

Baca Juga: 206 Raja Sedunia dan Senusantara akan Berkumpul di Bali, 30 dari Mancanegara

"Kewaspadaan, adalah menjadi prioritas kami dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat," katanya. ***

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x