Benarkah, Alat elektronik yang Hits dengan Klaim Bayi Sekolah dari dalam Perut hanya 'Gimmick Marketing'?

- 7 Februari 2024, 13:05 WIB
Ilustrasi ibu hamil. Benarkah alat yang diklaim bisa membuat bayi pintar sejak dalam perut hanya gimmick marketing?
Ilustrasi ibu hamil. Benarkah alat yang diklaim bisa membuat bayi pintar sejak dalam perut hanya gimmick marketing? /ANTARA/Umarul Faruq

Ia menambahkan bahwa: "Ya bagus karena ia mengeluarkan rangsang suara tersebut tapi apa berarti musik murrotal atau bapaknya ngajak ngobrol terus itu sangat bagus," tuturnya lagi.

Baca Juga: Liga 1: Stefano Cugurra Beberkan Penyebab Bali United Kalah dari Persik Kediri

Kemudian ia juga mengatakan bahwa mungkin maksudnya kenapa dia dianggap lebih enak dan nyaman karena dia dipasang dan ada jadwal tertentu. "Kecuali bapak bisa menggantikan fungsinya bapak kesini ngobrol sama anaknya fungsinya sepertia ada yang bantu ibu untuk mengajak ngobrol," tuturnya lagi.

Lalu ia menambahkan lagi bahwa mungkin saja ibu mendengarkan musik atau murotal disitu dengan fokus fungsinya sama. "Jadi bukan bunyinya yang khusus yang lebih spesifik bahwa bunyi dari mesin itu membuat perkembangan otaknya lebih bagus enggak namun suara secara umum bisa," tandasnya. ***

 

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: TikTok @purnawansenoaji_dr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x