Ini 3 Langkah Bali Dukung Ekonomi Biru, Tekan Perubahan Iklim di Sektor Kelautan

- 19 Januari 2024, 18:22 WIB
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali Putu Sumardiana.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali Putu Sumardiana. /Shira Indobalinews

Baca Juga: Ustad Adi Hidayat: Perintah Hijab Turun Karena Cintanya Allah pada Wanita

Dari jumlah itu, luas kawasan konservasi terumbu karang di Pulau Dewata sudah mencapai 977 hektare atau sekitar 12,62 persen dari total luas ekosistem terumbu karang di Bali. Sedangkan luas kawasan konservasi mangrove di Bali mencapai 1.282 hektare dari total luas ekosistem mangrove di Pulau Dewata mencapai 1.894 hektare atau sekitar 67,7 persen.

Ada juga kawasan konservasi padang lamun mencapai 208,81 hektare dari total ekosistem padang lamun di Pulau Dewata mencapai 3.388,58 hektare. ***

 

 

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah