Tips Perawatan Wajah Sesuai Urutan Siang dan Malam

- 19 Desember 2023, 10:39 WIB
Ilustrasi perawatan kulit
Ilustrasi perawatan kulit /Freepik/diana-grytsku/

INDOBALINEWS - Perawatan kulit pagi dengan mengikuti urutan yang benar mulai dari mencuci muka, menggunakan toner, serum, pelembap dan tabir surya bisa menjaga kesehatan dan kecantikan kulit.

Jika secara urutan maka moisturizer dulu yang dipakai sebelum mengaplikasikan 'cream tone up' pada wajah Anda.

'Sunscreen' diaplikasikan paling akhir yang berarti setelah 'day cream'. Bisa juga Anda pertimbangkan teksturnya. Kalau teksturnya cenderung cair, ringan, dan tidak sekental 'day cream' maka bisa diaplikasikan sebelum 'day cream'.

Baca Juga: Keberuntungan Asmara Cancer, Leo dan Virgo, Simak Ramalan Zodiak Selasa 19 Desember 2023

Sedangkan untuk rutinitas perawatan kulit pada malam hari urutannya makeup remover setelah seharian beraktivitas menggunakan kosmetik kamu perlu membersihkannya dengan makeup remover.

Dilansir dari berbagai sumber terkait Rutinitas perawatan kulit sebagai berikut :

1. Pagi
Pembersih, toner, pelembab, SPF

2.Malam
Penghapus riasan, pembersih, krim mata retinol, pelembab malam hari

Baca Juga: Viral, Kemenkes Wajibkan Pakai Masker di Tempat Umum, Benarkah? Cek Faktanya

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x