Tiga Kali Belanda Minta Maaf ke Indonesia, Hassan Wirajuda: Perlu Penjelasan Komprehensif dan Ganti Rugi

- 23 Februari 2022, 07:39 WIB
Mantan Menteri Luar Negeri RI Hassan Wirajuda menilai permintaan maaf Belanda perlu penjelasan komprehensif, juga terkait ganti rugi.
Mantan Menteri Luar Negeri RI Hassan Wirajuda menilai permintaan maaf Belanda perlu penjelasan komprehensif, juga terkait ganti rugi. /ANTARA News/Azis Kurmala

"Jerman meminta maaf, disertai ganti rugi sebesar 1,34 miliar dolar AS, dan pengembalian harta rampasan oleh Jerman," katanya.

Ia juga menyebut jika Belanda tulus membuat perhitungan, semestinya mereka membuat perhitungan yang komprehensif untuk seluruh masa 350 tahun penjajahan mereka di Indonesia, bukan hanya 5 tahun selama masa Perang Kemerdekaan pada 1945-1949.

"Hanya dengan demikian, strategic partnership Indonesia-Belanda dapat berjalan mulus tanpa gejolak musiman seperti saat ini," tuturnya.***

Halaman:

Editor: M. Jagaddhita

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah