Pejuang NIP Wajib Baca, Persiapkan Diri untuk Simulasi Online Computer Assisted Test! Ini Linknya

- 24 Oktober 2023, 11:39 WIB
ilustrasi PNS
ilustrasi PNS /Felix Tendeken/

INDOBALINEWS- Calon Pegawai Negeri Sipil belum mengikuti kewajiban untuk memenuhi syarat sebagai pegawai negeri sipil dengan gaji 100 persen.

Mereka digaji dengan presentase sejumlah 80 persen berdasarkan SK CPNS yang telah ditentukan dengab berpedoman pada undang-undang yang berlaku di Indonesia.

Calon Pegawai Negeri Sipil disingkat CPNS adalah status yang diberikan pemerintah kepada orang-orang yang dianggap siap menjadi Pegawai Negeri Sipil.

Baca Juga: Busui Wajib Baca! Lama Penyimpanan ASI Perah

Selama masa CPNS pegawai akan diberikan uji kinerja untuk dinilai seberapa kompetennya pegawai dengan gelar tersebut.

Dilansir dari akun : Tik-Tok: @info.seputarcasn yang memiliki pengikut sebanyak 15.0k pengguna Tik-Tok dan disukai sebanyak 232.1k pengguna Tik-Tok terkait Pejuang NIP wajib baca persiapkan diri untuk simulasi online computer assisted test sebagai berikut :

Baca Juga: Mau Ekspor? Simak Syarat Menjadi Eksportir

1. Kunjungi website https:// cat.bkn.go.id untuk melakukan simulasi Computer Assistent Test BKN

2. Pilih menu simulasi lalu daftar akun dengan mengisi e-mail dam data diri

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: TikTok @info.seputarcasn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah