Terungkap, Ini Alasan PSM Makassar Kalem di Bursa Transfer Pemain Paruh Musim Liga 1 2022

- 27 Januari 2023, 10:38 WIB
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares.
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares. /Instagram @psm_makassar/

INDOBALINEWS - Bursa transfer pemain paruh musim Liga 1 2022-2023 sebentar lagi akan berakhir.

Setelah resmi dibuka pada 2 Januari 2023, hampir seluruh klub kontestan Liga 1 saling sikut berburu pemain untuk menambah kekuatan tim menuju putaran kedua.

Namun tidak demikian halnya dengan PSM Makassar. Klub yang kini menjadi satu-satunya perwakilan Indonesia Timur di Liga 1, masih tetap kalem di bursa transfer pemain.

 

Baca Juga: Rumor Transfer Pemain, Gunansar Mandowen Tiba di Kota Makassar, Disebut Gabung PSM Makassar

 

Beberapa nama sempat dikaitkan dengan PSM Makassar. Sebut saja Marselino Ferdinan, Ezra Walian hingga Gunansar Mandowen, namun tak ada satu pun dari nama-nama itu yang didatangkan manajemen.

Lalu apa alasan PSM Makassar kalem di bursa transfer pemain?

Dilansir dari Youtube Extra Time, pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares masih cukup percaya diri dengan kedalaman skuadnya.

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal

Sumber: YouTube Extra Time


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x