Terungkap, Ini Alasan PSM Makassar Kalem di Bursa Transfer Pemain Paruh Musim Liga 1 2022

- 27 Januari 2023, 10:38 WIB
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares.
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares. /Instagram @psm_makassar/

 

Baca Juga: Masih Nganggur, Egy Maulana Vikri Dikabarkan Didekati Klub Liga 1, Ezra Walian Disebut Tinggalkan Persib

 

Menurut Bernardo Tavares, skuad yang dimiliki PSM saat ini sudah menjawab kebutuhan strategi yang dibutuhkan.

Bernardo Tavares pun menyebutkan, posisi PSM di klasemen Liga 1 saat ini yang bersaing di papan atas, menjadi alasan utama dirinya tidak mengajukan nama baru ke manajemen.


"Ada di posisi apa kami sekarang di klasemen? Saya senang dengan skuad yang kami punya", ucap Tavares dalam sesi konferensi pers pasca laga melawan Persija Jakarta dilansir dari youtube Extra Time, Jumat 27 Januari 2023.


"Poin yang kita kumpulkan sudah sama dengan apa yang didapatkan kami musim lalu," lanjutnya.

 

Baca Juga: Viral Video Bus Pemain Arema FC Dilempari Orang Tak Dikenal Usai Laga Lawan PSS Sleman

 

Halaman:

Editor: Yulius Ndakadjawal

Sumber: YouTube Extra Time


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x