Cakap Digital Saja Tidak Cukup, Etika Perlu Diterapkan Saat Berinternet

- 1 Juni 2021, 09:45 WIB
Ilustrasi internet
Ilustrasi internet /PIXABAY.COM/

Baca Juga: Kepepet Butuh Pinjol? Ini Ciri-Ciri Fintech Ilegal atau Legal

Ia menyinggung juga soal radikalisme berbasis digital yang juga perlu diwaspadai. Menurutnya kemajuan teknologi perlu dilihat juga dari digital ethics juga. Perspektif kesadaran etika yang baik sehingga mampu menggunakan taknologi secara baik.

“Perspektif etik harus disadari, skeptisisme itu perlu dan merupakan sikap ilmiah. Kita perlu ragu-ragu pada tiap informasi dan mencari tahu sehingga konsumen tak alami kerugian dan hilang kepercayaan,” jelasnya.

Baca Juga: Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Masker 2,9 M, Giliran Kantor Dinsos Karangasem Digeledah

Jonas juga membagikan tips beretika dalam bertransaksi di pasar digital. “Untuk pedagang harus mengutamakan kejujuran, menjaga kualitas produk, usahakan yang difoto seusia dengan produk apa adanya, hindari upaya merugikan konsumen secara moril dan materil,” jelasnya.

Sementara bagi konsumen harus menyadari juga soal kejujuran, membayar harga produk sesuai dengan yang tertera, memberikan review/rate sesuai dengan layanan yang diterima serta hindari upaya mencemarkan nama baik pedagang.

Baca Juga: Depresi PHK dan Ditinggal Isteri Minggat, Pria di Tabanan Pilih Gantung Diri Tinggalkan 5 Lembar Surat

Sementara itu I Gusti Ayu Alma, Si, Kom.SC., Personal Branding Coach dalam paparannya berjudul “Stay Productive dan Creative Saat Pandemi” menjelaskan tentang tips-tips yang bisa dilakukan semasa pandemi untuk mengisi keterbatasan kita di masa pandemi.

Gusti Ayu Alma, Si, Kom.SC., Personal Branding Coach membagikan tips berinternet sehat dan kreatif di masa pandemi. Di antaranya, berpikir positif, menonton tayangan positif termasuk mental. Untuk fisik berolahraga teratur, menjaga emosional dengan menjauhkan diri dengan berita hoaks.

“Sebisa mungkin selalu terkoneksi dengan keluarga dan teman-teman secara online. Juga penting adalah bisa mengikuti kegiatan kelas online dan bertemu dengan orang orang di virtual untuk menjaga keamaan diri.

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah