4 Tips Berhemat, Anti Boros Pulsa HP

- 2 Maret 2021, 07:34 WIB
Ilustrasi HP
Ilustrasi HP /YouTube/Samsung

Baca Juga: Dimulai Vaksinasi Covid-19 Pekerja Pariwisata di Bali, Bersiap Buka Gerbang FCC

3. Jangan Ragu Pindah ke Sistem Pembayaran Pasca Bayar

Sedikit orang yang tahu bahwa layanan seluler dengan sistem pembayaran pasca bayar relatif lebih terjangkau ketimbang prabayar. Dahulu, banyak orang yang enggan menggunakan kartu seluler pasca bayar karena dianggap lebih mahal dan berisiko membuat kondisi keuangan berantakan.

Tapi, perlu diingat jika anggapan tersebut mungkin saja benar di masa lalu saja. Sebab, saat ini, bisa dibilang keadaan sudah berbalik alias tidak ada alasan lagi untuk menolak menggunakan layanan pasca bayar jika Anda tergolong boros memakai pulsa seluler.

Beberapa alasannya adalah kartu SIM pasca bayar dapat membantu Anda untuk membatasi pemakaian telepon. Selain itu, pilihan paket seluler pada jenis kartu ini juga lebih beragam dan sesuai dengan kebutuhan bulanan penggunanya. Singkatnya, menjadi pengguna kartu pasca bayar memudahkan Anda untuk mengontrol pengeluaran pulsa agar tidak melebihi anggaran yang telah ditentukan.

Baca Juga: Wow ! Dapat 7 Miliar Bagi Yang Menemukan Anjing Lady Gaga Yang Hilang

4. Ganti Operator Seluler Sesuai dengan Mayoritas Nomor Kontak

Tips terakhir dalam menghemat pulsa seluler adalah dengan mengganti nomor ponsel dengan operator yang banyak digunakan oleh relasi pada daftar kontak. Sudah menjadi rahasia umum jika mengirim SMS dan telepon ke sesama operator membutuhkan biaya pulsa yang lebih sedikit, bahkan tanpa biaya apapun.

Memang terkesan harus mengalah, namun cara ini ampuh membuat pengeluaran untuk membeli pulsa Anda dapat terpangkas secara signifikan. Jadi, tidak ada salahnya bukan berkorban sedikit demi memiliki arus keuangan yang lebih sehat dan terjaga?***

 

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x