Lebih Dekat dengan Masjid Tertua di Lombok

- 20 Agustus 2023, 12:48 WIB
Salah satu sudut Masjid Beleq Bayan dan merupakan Masjid Tertua di Pulau Lombok
Salah satu sudut Masjid Beleq Bayan dan merupakan Masjid Tertua di Pulau Lombok /Habib indobalinews

Baca Juga: Viral Video Pesawat Jatuh di Elmina Malaysia, Warga Diminta Serahkan Rekaman dan tak Sebarkan Video

1. Masjid ini, dibangun oleh Sunan Pangging yang merupakan pengikut dari Sunan Kalijaga (salah satu dari Wali Songo).

Sunan Pangging yang membawa Agama Islam ke Lombok, membangun masjid ini bersama pengikutnya,sekita abad ke 15 M.

2. Versi lain juga menyatakan, Masjid Beleq ini, dibangun oleh seorang penghulu yang pertama kali memeluk Islam dari kalangan masyarakat Lombok, yakni seorang penghulu bernama Titi Mas Penghulu.

Baca Juga: Begini Kronologi Tewasnya Turis Jepang saat Bermain Fly Fish di Tanjung Benoa, Anak Laki Lakinya Selamat

3. Syeh Gaus Abdul Razak, adalah orang yang pertama kali singgah di Pulau Lombok sambil menyebarkan Agama Islam.

Syeh Gaus Abdul Razak yang merupakan pedagang dari Negara Arab ini, bersama pengikutnya membangun tempat beribadah para pengikutnya yang dinamakan dengan Masjid Beleq, tetapi saat membangun masjid ini memiliki tahun yang berbeda. Syeh Gaus Abdul Razak ini, membangun Masjid Beleq ini, pada abad 16 M. ***

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah