5 Kebiasaan Sehat untuk Raih Kesehatan Fisik dan Mental

- 20 November 2023, 18:23 WIB
Ilustrasi sehat.
Ilustrasi sehat. /Pexels/Jill Wellington/

 

 

INDOBALINEWS - Hidup sehat adalah hidup yang bebas dari semua masalah rohani (mental) ataupun masalah jasmani (fisik). Hidup sehat bisa diartikan sebagai seorang yang hidup sehat secara fisik dan psikis tanpa ada masalah kesehatan sedikitpun.

Mengapa kita harus menerapkan hidup sehat?
Pola hidup sehat adalah cara hidup yabg bertujuan untuk menjaga kesehatan tubuh dan mental. Menjaga pola hidup sehat sejak dini sangat penting karena dapat membantu mencegah munculnya penyakit kronis meningkatkan kualitas hidup dan banyak manfaat pola hidup sehat lainnya.

Baca Juga: Cara Pilih Lensa Kontak yang Cocok dengan Warna Kulit Anda !

Apa saja yang termasuk dalam budaya hidup sehat?
Membiasakan diri mengonsumsi makanan seimbang dan jalani olahraga secata teratur, tidak merokok dan istirahat yang cukup adalah langkah menerapkan budaya hidup sehat. Tubuh layaknya seperti mesin yang membutuhkan keseimbangan protein
Karbohidrat, lemak, vitamin, mineral dan air untuk tetap bekerja dengan baik.

Hidup sehat juga dimulai dengan berpikiran akal sehat agar dengan sehatnya mental maka seluruh tubuh pun akan sehat
pikiran yang positif membantu untuk hidup lebih sehat dan terhindar dari segala macam penyakit.

Baca Juga: Sam Altman Dipecat dari CEO OpenAI, Siapa Penggantinya?

Dilansir dari berbagai sumber terkait Lima kebiasaan sehat untuk hidup lebih baik sebagai berikut :

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x