5 Buah Kaya Nutrisi Teratas Wajib Anda Konsumsi!

- 23 November 2023, 09:18 WIB
pisang segar dan manis salah satu buah kaya nutrisi.
pisang segar dan manis salah satu buah kaya nutrisi. /Dian Apriwanti/pixabay

 

INDOBALINEWS - Buah-buahan merupakan sumber berbagai vitamin. Vitamin A, B, B1, B6, C, mineral, serat pangan. Sebagaian vitamin mineral yang terkandung dalam buah-buahan berperan sebagai anti oksidan.

Sumber vitamin berbagai jenis vitamin ada di buah. Sumber air dan gizi buah merupakan salah satu sumber air untuk tubuh dan kebutuhan gizi yang dapat meningkatkan metabolisme tubuh.

Sumber antioksidan buah merupakan salah satu sumber antioksidan alami.
Beberapa buah yang mengandung protein merupakan makronutrien yang sangat penting untuk setiap sel di dalam tubuh.

Baca Juga: 4 Member BTS akan Wamil, Jungkook dan V Buat Surat untuk Army, Bikin Haru!

Konsumsi buah juga membantu kelancaran kinerja usus, sehingga bisa mencegah sembelit. Selain itu serat tak larut air dan buah juga bisa mengurangi tekanan di saluran pencernaan sehingga mencegah penyakit diberticulosis.

Dilansir dari berbagai sumber terkait lima buah kaya nutrisi ter-atas wajib Anda konsumsi sebagai berikut :

Baca Juga: Transfer Pemain Liga 1: Ngeri, Striker Timnas Bolivia Gilbert Alvarez Dikabarkan Sah Gabung Arema FC

1. Pisang
Buah manis ini memiliki kandungan potasium tinggi yang membantu menurunkan tingkat tekanan darah tinggi

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x