Tips Mengatasi Gejala Ringan Virus Corona di Rumah

- 18 September 2020, 19:30 WIB
Ilustrasi /fernandozhiminaicela/ Pixabay
Ilustrasi /fernandozhiminaicela/ Pixabay /

Baca Juga: Manfaat Buah Pepaya untuk Menunda Penuaan

Apabila anda tidak beristirahat yang mencukupi, badan dapat mudah terserang demam. Dianjurkan untuk tidak berolahraga berat tetapi dapat beraktivitas ringan sebab mampu membantu agar bisa tidur di malam hari.

Mengisolasi diri

Jangan sampai memakai alat makan yang sama dengan anggota keluarga lain ketika sedang isolasi. Apabila mengalami gejala, harus cepat mengisolasi diri dan tidak keluar rumah selama 14 hari.

Baca Juga: Ingin Memiliki Rambut Lurus dan Sehat? Berikut Tips dan Triknya

Apabila memungkinkan, kamar tidur dan toilet harus dibedakan secara terpisah.

Tetap terhidrasi

Anda dapat melihat urine sebagai alat indikator hidrasi. Apabila berwarna kuning terang dan jernih maka badan terhidrasi dengan baik.

Baca Juga: Jangan Sembarang Pilih Hand Sanitizer

Sebisa mungkin lebih sedikit minum soda dan alkohol karena akan membuat Anda lebih gampang dehidrasi. Dianjurkan untuk minum banyak air putih supaya badan tetap terhidrasi.

Halaman:

Editor: Gede Apgandhi Pranata

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x