Interpol Ikut Buru Jozeph Paul Zhang yang Mengaku sebagai Nabi Ke-26

- 18 April 2021, 13:12 WIB
Jozeph Paul Zhang.
Jozeph Paul Zhang. /Tangkapan layar video Youtube

INDOBALINEWS – Jozeph Paul Zhang yang mengaku sebagai nabi ke-26 telah masuk daftar pencarian orang dan akan diburu sampai ke manapun.

Jozeph Paul Zhang viral di media sosial setelah videonya di YouTube yang sedang siaran telekonferensi melalui Zoom Meeting beredar.

Dalam video itu ia mengaku sebagai nabi ke-26 dan menantang warganet untuk melaporkannya ke polisi.

Baca Juga: 200 Akun Media Sosial Kena Semprit, Penertiban Polisi Virtual Mengacu UU ITE

Baca Juga: Pesinetron Jeff Smith Ditahan Polisi, Ditemukan Narkoba di Kendaraannya

Selain itu, dalam video tersebut Jozeph Paul Zhang menghina kebiasaan umat muslim berpuasa dan mencaci Nabi Muhammad SAW.

Penyidik Bareskrim Polri telah meminta bantuan Interpol untuk memburu Jozeph Paul Zhang.

Kabareskrim Polri Komjen Pol. Agus Andrianto  mengatakan sejak awal menduga lelaki yang mengaku nabi ke-26 itu tidak berada di di Indonesia.

Baca Juga: Polisi Pastikan Lakukan Penyekatan Jalan Alternatif Hadang Pemudik Bandel saat Lebaran

Halaman:

Editor: M. Jagaddhita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x