Kanker Lambung Awalnya Mirip Sakit Maag, Waspadai 6 Gejalanya

- 11 Februari 2021, 08:04 WIB
Ilustrasi sakit maag.
Ilustrasi sakit maag. /PIXABAY

INDOBALINEWS - Penyakit maag bisa dibilang salah satu penyakit yang banyak diderita dan kerap dianggap sepele orang lain. 

Banyak yang berkata "gakpapa biasa penyakit sejuta umat". Padahal penyakit dengan isitilah medis dispepsia ini menimbulkan rasa nyeri serta rasa tidak nyaman pada lambung sehingga kerap bikin aktivitas pengidapnya terganggu.

Pasalnya maag bisa membuat perut terasa melilit, hingga membuat pengidapnya juga dilanda pusing kepala hingga tak bisa berakvitas. 

Baca Juga: Mantan Isteri Ditangkap Kasus Narkoba, Andika Kangen Band Kaget

Penyakit lambung ini bisa disebabkan oleh banyak hal. Beberapa di antaranya terkadang dianggap sepele, sampai akhirnya maag sudah kronis dan menjadi lebih sulit untuk diobati.

Bahayanya ternyata gejala gejala yang dirasakan pada sakit maag sulit dibedakan dengan gejalan awal kanker lambung.

Seperti yang dikatakan oleh Ketua Yayasan Kanker Indonesia (YKI) Prof. DR. dr. Aru Sudoyo, SpPD, KHOM, FINASIM, FACP mengatakan ada enam gejala yang harus diwaspadai oleh masyarakat terkait dengan penyakit kanker lambung.

Baca Juga: Memori Kasasi Di HUT Jerinx SID, Tim Hukum Optimis Kliennya Bebas

Gejala awal menurutnya memang sangat mirip dengan maag bahkan kemiripannya mencapai 90 persen. 

Halaman:

Editor: Shira Ade

Sumber: antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x