Lidah Buaya Bisa Bikin Buah Potong Lebih Awet Hingga 9 Hari, Ini Hasil Penelitiannya

- 7 April 2021, 18:05 WIB
Dr. Ir. Luh Suriati, M.Si, peneliti dari Fakultas Pertanian Universitas Warmadewa Denpasar Bali.
Dr. Ir. Luh Suriati, M.Si, peneliti dari Fakultas Pertanian Universitas Warmadewa Denpasar Bali. /Dok Universitas Warmadewa Denpasar Bali

INDOBALINEWS - Buah potong, buah kupas atau irisan buah yang kita simpan di kulkas atau di udara terbuka biasanya akan cepat menjadi busuk dalam waktu beberapa lama.

Jika sudah agak layu dan sedikit berwarna kecoklatan atau hitam, kadang kita jadi malas untuk memakannya karena penampilan buah sudah tak segar atau tak menarik lagi.

Ada sejumlah cara alami untuk mengawetkan buah potong segar lebih tahan lama kesegarannya atau bisa disebut pengawet alami. Salah satunya adalah cara yang ditawarkan oleh seorang peneliti dari Fakultas Pertanian, Universitas Warmadewa, Denpasar Bali.

Baca Juga: Terapung di Laut Semalaman, Putu Berhasil Ditemukan Selamat

Baca Juga: Lama Pisah Ranjang, Isteri Temukan Suami Tewas di Atas Kasur dengan Kondisi Mencurigakan

Bahkan awetnya tak hanya hitungan jam, hasil penelitian Dr. Ir. Luh Suriati, M.Si berhasil membuat pengawet untuk buah potong menjadi segar tahan lama enam hingga sembilan hari lamanya.

Dr Luh Suriati menemukan Edible coating gel lidah buaya (Ecogel) yang berguna untuk mempertahankan kualitas buah potong segar (pengawet).

Ecogel merupakan bahan alami potensial, karena mengandung berbagai senyawa fungsional. Ecogel dengan nano-aditif antioksidan, asidulan, dan antimikroba dapat digunakan sebagai matriks aditif untuk mempertahankan kualitas buah tropika potong segar.

Baca Juga: Tak Kuat Menahan Derita Lewati Pandemi di Bali, Guide Jepang Gantung Diri

Halaman:

Editor: Shira Ade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x